Jumat, 20 Juni 2014

Pulau AYER

Perjalanan manuju P. Ayer (Berangkat dari Terminal 16 Marina Ancol)
Pict from Google
Pulau Ayer merupakan salah satu pulau di gugusan kepulauan seribu. Pulau Ayer luasnya tidak lebih dari 10 hektar. Karena ini merupakan pulau yang pertama kali saya kunjungi, kesan pertama yang sy dapatkan waktu pertama kali menginjakkan kaki di Pulau Ayer adalah "woww" pingin langsung nyemplung ke air,,xixixiix,
Jarak yang ditempuh untuk menuju Pulau Ayer sendiri sangat singkat hanya sekitar 20 - 30 menit menggunakan Speed Boat dari Pantai Marina Ancol, dekat bukan . 
Apalagi ada cottage apung yang dibuat dengan gaya etnik Papua ,menambah daya tarik Pulau Ayer . Selain pemandangannya ciamik, di Pulau Ayer kita juga bisa bermain wahana air seperti Jet Sky dan Banana Boat.
ibu Moe2n lagi bergaya diatas Cottage
Ci Ratika,Ci Yohana, mb Nani, k Maria, Jessica

 
yeayyyyyyyyyy
senja di Pulau Ayer
Mancing Mania #koh Shen2 lagi mancing
suasana malam di Pulau Ayer
suasana siang di P Ayer
Narsis w/ Jessica
Fasilitas yang ada di Pulau Ayer : Restauran Terapung, Cottages Terapung & Villa, Swimming Pool, Playgraound, Time Zone, Karaoke, Meeting Room, Surf Bike, Jet Sky, Bananna Boat
Minat untuk jalan-jalan ke Pulau Ayer? yukkk mariii

Tidak ada komentar:

Posting Komentar